Mau Ke Bromo Serta Butuh Penginapan, Ini Informasinya

Advertisement

Informasi Penginapan Gunung Bromo


Perkembangan wisata bromo serta kawasan disekitarnya membuat kawasan ini cocok sebagai destinasi wisata, keberadaan penginapan dibromo pun menjadi sangat penting untuk itu sebelum anda merencanakan pergi dan mengambil liburan kegunung bromo tentunya membutuhkan penginapan yang nyaman serta didukung dengan kebersihan. Kawasan – kawasan wisata di Gunung banyak sekali yang menawarkan jasa penginapan dengan harga yang relatif murah terkecuali pada saat liburan tiba.

Kabupaten Probolinggo adalah perbatasan gunung bromo yang juga banyak memiliki referensi penginapan murah dibromo yang menawarkan kenyamanan dan kebersihan baik untuk wisatawan lokal maupun internasional.

Informasi Penginapan Gunung Bromo


Gunung Bromo terkenal dengan keindahan sunrise atau matahari terbitnya, namun ada keunikan lain dari gunung ini yaitu adanya lautan pasir  berbentuk kaldera yang luas yang berada di atas Gunung. Selain melihat keindahan matahari terbit dari Penanjakan 1 Bromo (view point)  serta Kawah Gunung Bromo yang masih aktif dan terahir meletus pada tahun 2011 serta sampai hari ini masih dijadikan tempat wisata yang menarik untuk dieksplorasi.

Selain itu kawah bromo juga mengeluarkan asap belerang putih dan melengkapi keindahan kawah bromo, obyek wisata lain yang menarik dan bisa anda nikmati adalah  Padang Rumput Savana Gunung Bromo , Bukit Teletubies, Lautan Pasir,Upacara Khasada, Upacara Hari Karo dan sebagainya, selain itu destinasi wisata ini juga sangat dekat dengan wisata Air Terjun Madakaripura.

Dengan keindahan semua destinasi obyek wisata gunung bromo tidah heran jika gunung yang berada di Provinsi Jawa Timur dan Berada daam pengawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru ini banyak menghipnotis para pecinta traveler untuk datang dan menyaksikan destinasi yang terkenal dengan wisata bromo midnight-nya. dengan itu kami akan meberikan referensi peginapan bromo murah, harga dan fasilitas yang akan dinikmati ketika berada di Penginapan Homestay Bromo, Penginapan Villa Bromo Serta Penginapan Hotel Bromo.

Harga Penginapan Hotel Gunung Bromo

Banyak sekali hotel yang menawarkan harga murah mulai dari hotel yang langsung view gunung bromo serta hotel yang beada di lereng gunung bromo mulai dari harga Rp 250.000 permalam sampai dengan 4.500.000 permalam dan perkamar, fasilitasnya pun juga beragam yang di tawarkan, seperti kamar mandi dalam, tv, free wifi, hot shower, jadi sebelum anda menuju ke gunung bromo persiapkan budget untuk menikmati panorama alam yang menawarkan destinasi indah nan elok ini.

Informasi Harga Penginapan Homestay, Villa di Bromo

Rekomendasi Penginapan Bromo seperti homestay, villa banyak sekali diantara deretan penginapan yang menawarkan harga yang murah serta tawaran tersebut tidak lepas dari fasilitas yang mereka tawarkan dan mempunyai kelebihan tersendiri. Terletak di komplek wisata Gunung Bromo dan Mempunyai view pemandangan yang menghadap lereng, membuat sensasi bermalam di gunung bromo menjadi berkesan. meski kecil dan mempunyai kapasitas hunian  sangat sedikit namun Penginapan ini bisa menjadi pilihan utama tempat peristirahatan sementara selama anda berkunjung ke Gunung Bromo sebelum anda melakukan perjalanan Bromo Tour pada jam 03.00 dengan transportasi satu satunya yakni jeep gunung bromo"baca juga informasi jeep bromo". sangat cocok untuk anda yang berwisata bersama keluarga kecil, sanak saudara serta teman dan sahabat.

Fasilitas Penginapan Bromo seperti (Homestay, Villa)

Tidak Kalah menariknya homestay dan villa dengan Hotel yang ada di kawasan pengunungan bromo, karena juga banyak menawarkan kenyamanan, serta beragam kapasitas yang di tawarkan, serta degan harga yang beragam seperti mulai harga dari Rp. 450.000 per homestay/villa sampai dengan Rp.1.300.000 per homestay dan permalam tentunya,

Fasilitas dari penginapan bromo juga tersedianya kamar mandi air hangat, televisi, free wifi dan ruang tamu yang seakan terasa seperti anda berada dirumah sendiri namun dengan cuaca dan view yang berbeda.

Incoming Search


Itulah sedikit Informasi Penginapan Gunung Bromo semoga bermanfaat dan dijadikan sebagai bahan pertimbangan sebelum anda menuju dan mengambil liburan wisata bromo, untuk pemesanan paket wisata bromo, Paket wisata bromo kwah ijen, paket wisata bromo malang silahkan hubungi Kontak Kami.

Informasi Penginapan Gunung Bromo